Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2021

Jurnalistik

Gambar
  Mangga muda, kaya manfaat, pengganti asam jawa dalam masakan             Lamongan - Musim mangga telah tiba, memasuki bulan Agustus hingga November buah mangga begitu melimpah dan dapat dengan mudah ditemukan. Mangga yang telah matang sempurna tentu disukai hampir setiap orang karena memiliki rasa yang manis. Tapi mangga yang masih mentah atau mangga muda, jarang disukai karena rasanya yang masam. Mengutip dari laman media online CNN Indonesia, terdapat sejumlah manfaat mangga muda yang sudah terbukti secara ilmiah. 1.       Meningkatkan kekebalan Mangga yang masih mentah atau mangga muda memiliki kandungan vitamin A dan C serta nutrisi penting lain yang membantu meningkatkan sistem imunitas tubuh. Temuan ini berdasar studi yang dipublikasikan di jurnal Horticultural Science and Biotechnology. 2.       Promosi kesehatan hati Makan mangga muda bermanfaat untuk kesehatan hati karena mampu menangkal penyakit. Asam dalam buah mentah akan meningkatkan sekresi asam empedu dan

Jurnalistik

Gambar
Workshop Jurnalistik, Aturan terkait liputan di Istana Kepresidenan             Surabaya – Program studi Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI) Fakultas Dakwah dan Komunikasi (FDK) Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya (UINSA), menyelenggarakan Workshop Jurnalistik bertemakan “Proses Produksi Berita dan Desain Media Cetak”. Acara tersebut dilaksanakan pada tanggal 28 Oktober 2021 secara virtual melalui aplikasi Zoom Meeting.                  Bayu Putra, jurnalis sekaligus asisten redaktur media cetak Jawa Pos Metropolitan, yang sehari-harinya bertugas untuk meliput berita di Istana Kepresidenan, menjadi salah satu pengisi acara dalam Workshop Jurnalistik ini.                Kepada mahasiswa KPI dan peserta workshop lainnya, Jurnalis Jawa Pos itu membagikan ilmu dan pengalaman suka dukanya selama meliput kegiatan di lingkungan Istana Kepresiden RI. Jurnalis Jawa Pos itu menjelaskan bahwa seorang wartawan dituntut untuk mengetahui banyak hal dan wartawan bukanlah humas presiden